SujaNEWS.com — SERANGAN udara koalisi Arab terhadap Yaman dikabarkan telah menargetkan konvoi pemberontak Syiah Houthi di selatan negara itu, lapor Press TV.
Abedrabbo al-Mihwali, seorang pejabat di provinsi selatan Lahij, mengatakan sedikitnya 20 anggota pemberontak Syiah Houthi tewas dalam serangan hari Jumat ini (17/4/2015), yang menghantam konvoi pada saat menuju keluar dari pangkalan udara militer terbesar al-Anad, yang terletak di sebelah timur laut dari ibukota provinsi Lahij.
Dua tank dan empat kendaraan lapis baja milik pemberontak Syiah Houthi juga hancur dalam serangan udara tersebut, tambah pejabat itu.
Serangan udara datang dengan latar belakang pertempuran yang berlangsung antara pemberontak Syiah Houthi dan pejuang al-Qaidah.[fq/islampos]
Abedrabbo al-Mihwali, seorang pejabat di provinsi selatan Lahij, mengatakan sedikitnya 20 anggota pemberontak Syiah Houthi tewas dalam serangan hari Jumat ini (17/4/2015), yang menghantam konvoi pada saat menuju keluar dari pangkalan udara militer terbesar al-Anad, yang terletak di sebelah timur laut dari ibukota provinsi Lahij.
Dua tank dan empat kendaraan lapis baja milik pemberontak Syiah Houthi juga hancur dalam serangan udara tersebut, tambah pejabat itu.
Serangan udara datang dengan latar belakang pertempuran yang berlangsung antara pemberontak Syiah Houthi dan pejuang al-Qaidah.[fq/islampos]